SW. MARSUDI BUDOYO DESA BOGORAME KEC. SULANG  

KPM BANTUAN SEMBAKO, PKH DAN BLT BBM 3 BULAN TERSALURKAN

Desa Bogorame | 29 November 2022 09:41:00 | Berita Lokal | 307 Kali

Jum'at tanggal 25 November 2022 sebanyak 211 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) PKH, Sembako, dan BLT BBM telah menerima Bantuan dari Pemerintah selama 3 Bulan yaitu pada Bulan Oktober, November, dan Desember. Jumlah yang diterima oleh KPM berbeda-beda dimulai dari yang terendah sejumlah Rp. 525.000,00 sampai tertinggi sejumlah Rp. 2.975.000,00. 

Sesuai dengan aturan yang ditetapkan oleh pemerintah Bapak Kepala Desa Bogorame Bapak Titih Hanggara Trisna Adi menyampaikan bahwa bantuan tersebut harus digunakan sebagaimana mestinya yaitu digunakan untuk kebutuhan rumah tangga untuk membeli sembako, Kebutuhan pendiidikan anak, kebutuhan bagi para lansia dan kebutuhan pembelian BBM bersubsidi. Semoga dengan adanya bantuan ini dapat membantu meringankan beban keluarga.

Silakan tulis komentar dalam formulir berikut ini (Gunakan bahasa yang santun)

Formulir Komentar (Komentar baru terbit setelah disetujui Admin)

Nama
No. HP
Alamat e-mail
Komentar
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 

Wilayah Desa

Peta Desa

Aparatur Desa

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Desa


Kantor Desa
Alamat : JALAN LANDOH-SUMBER KM. 2,5 BOGORAME
Desa : BOGORAME
Kecamatan : SULANG
Kabupaten : Rembang
Kodepos : 59254
Telepon :
Email :

Statistik Pengunjung

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung