Artikel
BKAD UPK Kecamatan Sulang membagikan Santunan kepada KPM Di Bogorame
26 Juli 2024 11:04:11
Desa Bogorame
234 Kali Dibaca
Berita Lokal
Sabtu, 20 Juli tahun 2024 BKAD UPK Kec. Sulang telah menyalurkan santunan Kepada lansia, Fakir miskin dan Yatim piatu di Desa Bogorame. Total sebanyak 43 KPM yang mendapatkan santunan ini.
BKAD UPK sendiri adalah badan keuangan yang berwujud pinjaman kepada masyarakat di wilayah Kecamatan Sulang. Hanya dengan KTP dan KK anda sudah bisa mengajukan pinjaman di BKAD ini.