Di tahun 2023 ini Desa Bogorame telah mendapatkan Bantuan dari kabupaten (BANKAB) sebesar Rp. 150.000.000 (seratus lima puluh juta rupiah). Dana tersebut digunakan untuk pembangunan Gapura Desa sejumlah 2 unit.
Pada hari Senin, 30 Oktober 2023 Pembangunan gapura desa telah dimulai, semoga pembangunan dapat berjalan dengan lancar sesuai dengan RAB yang sudah ada.